Ticker

6/recent/ticker-posts

Cara menyambung kalung dengan mudah √Hb tutor









Cara menyambung kalung emas dengan mudah



Halo jewelry lovers.. 

Apa kabar...? 

Pasti kamu lagi kebingungan bagai mana cara untuk menyambung kembali kalungmu yang putus seperti cintamu dengannya.. hehe

Oke sobat kali ini HB tutor akan memberitau kamu bagaimana caranya menyambung kalung yang putus. 

Namun sebelum lanjut praktek kamu harus siapkan dulu sebuah JARUM KECIL atau jarum pentul juga bisa. 

Hb tutor juga sering melakukan cara seperti ini jika ada konsumen yang meminta untuk di sambung kembali kalung emas nya. 

Caranya;

Perhatikan bagin kalung yang putus, ada dua bagian yang berbeda.

  • Bagian A-terdapat empat gigi. 
  • Bagian B-terdapat empat lubang. 


Seperti gambar berikut

Klik gambar untuk memperbesar.
 

Ambil bagian A, dan renggangkan sedikt ke empat giginya menggunakan jarum yang telah d siapkan. Dan renggangka secukupnya saja. Setelah itu masukan semua giginya ke lubang yang ada di bagian B, tekan perlahan sampi masuk semua giginya. Dan setelah itu agar sambungan tida mudah terlepas, masukan jarum ke lubang yang sudah ada giginya agar gigi terkunci di dalam lubang tersebut. Dan Lakukan di ke empat lubang giginya.. 

Seperti gambar berikut

 
Klik gambar untuk memperbesar

Setelah selesai kamu bisa pergunakan kembali kalungmu.. 

Jika kamu masih kurang paham, Silahkan simak vidio d bawah ini. 


Cara menyambung kalung emas yang putu



Selamat mencoba dan juga baca artikel saya yang lainnya.. 

Wasalam. . . 




Posting Komentar

3 Komentar