Cara mengetahui kadar dan karat perhiasan
Halo jewelry lovers.
Selamata datang di Hb tutor.
Hb tutor kali ini akan memberi tau kalian tentang bagai mana cara mengetahui berapa karat atau berapa persen kadar perhiasan yang kalian punya.
Namun silahkan kalian lihat dulu artikel Hb tutor yang ini.
Daftar kode perhiasan emas dan perak.
Setelah kalian tau daftar kode perhiasan, kalian bisa menentukan bahwa perhiasan tersebut memiliki salasatu kode dan juga logo perhiasan .
Setelah mengetahui kodenya, jika yang tertulis.
Kita ambil contoh. logonya UBS kodenya 375.
- UBS = berarti pabrik pembuatannya.
- 375 = kode perhiasan tersebut.
Nah sekarang berapa karat emas tersebut..? Mari kita hitung.
Cara menghitungnya seperti berikut.
375 × 24 =9.000 ambil angka awalnya yang berarti 9karat atau 9k.
Contoh lagi UBS- 420.
420 × 24 = 10.080 berati 10karat atau 10k
Jika ingin mengetahui kadar emas dari kode karat.
Contohnya.
LOTUS 18k.
18 ÷ 24 = 0.750 berarti 75%
Contoh lagi 21k.
21 ÷ 24 = 0.875 berarti 875%
Mudah mudahan kalian bisa mengerti dengan penjelasan di atas.
Ada juga hasil yang di bulatkan untuk memudahkan penulisan.
Sekian dulu., mudah mudahan bisa di mengerti dan juga bisa bermanfaat.
Trimakasih
..Wasalam..
0 Komentar